Makrab FEB UMUS Brebes
Makrab FEB Makrab adalah singkatan dari malam keakraban. Lantas apa itu makrab? P engertian makrab pada awalnya hanya ada dalam ruang lingkup universitas/perguruan tinggi yaitu bentuk dari sebuah acara yang diselenggarakan oleh mahasiswa untuk mendekatkan dan mengakrabkan mahasiswa baru (maba) dengan mahasiswa lama (senior). Namun seiring kepopuleran acara markrab di kalangan mahasiswa, pengertian makrab adalah sebagai acara yang membentuk kreadibilitas, kreativitas dan pengembangan karakter,sehingga membentuk hubungan sosial dan keakraban antara peserta dan panitia makrab. Tujuan acara ini baik atau tidaknya tergantung dari panitia dan peserta. Saya sendiri menilai acara ini baik dan sangat bermanfaat karena sesuai dengan namanya yaitu malam keakraban, dimana junior bisa berkenalan dengan junior lain dan seniornya. Dengan adanya acara ini diharapkan jarak kesenjangan antara junior dan ...
Komentar
Posting Komentar